Taman Seni

Minggu, 18 Mei 2008 | 10:00

Bedah buku dan pameran lukisan "Tamas Seni: dari Dunia Imajiner lalu Lompatan Kata Rupa"

“Novel Taman Seni adalah rekaman atas sepotong riwayat dari sebuah refleksi. Dikisahkannya mimpi, risalah, sejarah, serta kebalauan yang hidup, berdesir, dan bergemuruh di dunia seni.
Model pengisahannya adalah aforisma-aforisma pendek, tajam, sekaligus penuh kelakar. Kadang sinis. Mengusik. Tapi tak membuat berang.

Selain sebagai moral, pola kerja, maupun biografi pemikiran penulisnya, novel ini memberitahu sebuah dunia yang energik, urakan, congkak, menggiurkan dan sekaligus menggetirkan. Bacalah novel ini dan Anda akan tahu bagaimana ulang-alik dunia seni kontemporer Indonesia.”

Seniman/Penulis Novel: Galam Zulkifli
Pembahas dan Kurator: Taufik Rahzen

The Blora Institute
Jl. Veteran I no.26
Jakarta 10110

0 comments:

Sekarang PayPal sudah terhubung dengan bank di Indonesia
Sign up for PayPal and start accepting credit card payments instantly.